Jumat, 13 September 2013

Cara Menambah Kolom Lagi di Bawah Header Blog

Cara Menambah Kolom  Lagi di Bawah Header Blog - Umumnya desain setiap template berbeda-beda meski sudah bagus tapi masih saja ada yang kurang, misal saja kolom widget dibawah header, nah kkali ini akan dijelaskan bagaimana cara Cara Menambah Kolom  Lagi di Bawah Header Blog

Cara Menambah Kolom Lagi di Bawah Header Blog


Caranya adalah :
1. Masuk ke akun bloggger sobat.

2. Backup dulu templatenya

3. Klik Template trus Edit HTML

4. Sekarang Cari kode ]]></b:skin>

5. Setelah ketemu Copas dan letakan kode berikut diatas kode ]]></b:skin>

 #bawahheadersaja{margin:10px 0;padding:1%;width:100%;}

6. Cari kode berikut ini

<div id='header-wrapper'>

<b:section class='header' id='header' maxwidget="1" showaddelement="no">
<b:widget id='Header1' locked='true' title='test (Header)' type='Header'/>
</b:section>
</div>


7. Letakkan kode berikut ini tepat dibawah kode </div> pada no.6

<div id='bawahheadersaja'>
<b:section class='header' id='bawahheadersaja' preferred='yes'/>
</div>


Sehingga hasilnya seperti berikut ini

    <div id='header-wrapper'>

    <b:section class='header' id='header' maxwidget="1" showaddelement="no">

    <b:widget id='Header1' locked='true' title='test (Header)' type='Header'/>

    </b:section>

    </div>

    <div id='
bawahheadersaja'>

    <b:section class='header' id='
bawahheadersaja' preferred='yes'/>

    </div>


    Klik Pratinjau terlebih dahulu, jika tidak ada error silahkan Simpan Templatenya

Catatan: Setiap template memiliki kode yang berbeda jadi sesuaikan setiap kode yang anda miliki dengan setiap panduan yang anda dapatkan atau sesuaikan setiap kode panduan dengan kode yang ada ditemplate anda
source http://doyock-online.blogspot.com/2013/07/CaraMenambahKolomdiBawahHeaderBlog.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar